Lapas Kembangkuning Adakan Mujahadah dan Sholawat Bersama

    Lapas Kembangkuning Adakan Mujahadah dan Sholawat Bersama
    Pembinaan Kepribadian Kepada Warga Binaan Muslim, Lapas Kembangkuning Adakan Mujahadah dan Sholawat Bersama

    NUSAKAMBANGAN – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Kembangkuning, Pulau Nusakambangan Kabupaten Cilacap, mengadakan kegiatan mujahadah dan sholawat bersama di Masjid Al-Ikhlas Lapas Kembangkuning, Jum’at (01/12/2023).

    Kegiatan tersebut bertepatan hari ulang tahun Winarso selaku Kalapas Kembangkuning yang ke-44 tahun. Dengan berbusana baju muslim kegiatan tersebut berlangsung aman dan tertib.

    ”Mari kita berdoa dan bermunajat kepada Allah swt. Semoga Lapas Kembangkuning dalam lindungan-Nya, kita semua diberi keberkahan dan taklupa mari kita bersholawat kepada nabi kita, Nabi Muhammad saw. Semoga kita diberikan syawa’at Beliau ketika hari pembalasan itu tiba”, ajakan Winarso.

    Setelah kegiata tersebut selesai dilanjutkan dengan kegiatan makan bersama petugas Lapas Kembangkuning dan pembagian makanan tiap kamar hunian warga binaan. Pembagian makanan diserahkan langsung oleh Winarso kepada warga binaan.

    ”Semoga makanan ini membawa keberkahan kepada warga binaan Lapas Kembangkuning”, ucap Winarso pada saat pembagian makanan pada salah satu kamar hunian.

    (Wahyu) 

    jawa tengah cilacap pulau nusakambangan lapas kembangkuning berita dan informasi cilacap terkini dan terbaru hari ini berita dan informasi pulau nusakambangan terkini dan terbaru hari ini berita dan informasi lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini berita narapidana lapas kembangkuning terkini dan terbaru hari ini kalapas kembangkuning winarso winarso sholawat dan doa bersama warga binaan lapas kembangkuning kemenkumham jateng kemenkumham hari ini kemenkumham https://cilacap.24jam.co.id/lapas-kembangkuning-adakan-mujahadah-dan-sholawat-bersama
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Bekal untuk Jalankan PB, Pembimbing Kemasyarakatan...

    Artikel Berikutnya

    Gencar Publikasikan Layanan AHU, Kemenkumham...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    HUT Korpri ke-53, Kapolda Jateng Tegaskan ASN Bagian Tak Terpisahkan dari Polri 
    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia
    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM

    Ikuti Kami