Upacara Penyerahan Remisi Dihadiri Kalapas Khusus Karanganyar Nusakambangan

    Upacara Penyerahan Remisi Dihadiri Kalapas Khusus Karanganyar Nusakambangan

    CILACAP, INFO_PAS - Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444H Tahun 2023, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan menghadiri pelaksanaan kegiatan Shalat Ied berjamaah dan Penyerahan Remisi Khusus Idul Fitri bagi WBP di Lembaga Pemasyarkatan Kelas IIA Purwokerto Jawa Tengah. Sabtu (22/04).

    Dalam kesempatan ini Sekretaris Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Heni Yuwono menyerahkan remisi khusus Idul Fitri secara simbolis kepada 3 (tiga) perwakilan Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Kelas IIA Purwokerto. Turut mengikuti acara tersebut Kalapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambamgan beserta Kepala UPT se-Eks Karesidenan Banyumas dan Nusakambangan serta Pejabat Administrasi Lapas Purwokerto.

    Kegiatan penyerahan remisi bertempat di aula Rupatama Yudhistira Lapas Kelas IIA Purwokerto kepada perwakilan Warga Binaan Pemasyarakatan oleh Heni Yuwono selaku Sekertaris Direktorat Jenderal Pemasyarakatan didampingi Kalapas Kelas I Batu, Kalapas Kelas IIA Purwokerto, dan Kepala Bagian Program Humas Kanwil Kemenkumham Jateng.

    Heni Yuwono, Mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1444 H Tahun 2023 dan mengharapkan seluruh WBP untuk memaknai Hari Raya Kemenangan dengan mengintrospeksi diri, senantiasa berpikir positif serta berperan aktif dalam segala bentuk program pembinaan dan tidak melakukan pelanggaran tata tertib dalam Lapas.

    Remisi yang diperoleh hari ini merupakan bentuk penghargaan atas perubahan perilaku saudara selama menjalani Pidana. Saya berharap pemberian remisi ini dapat menjadi renungan dan motivasi untuk selalu introspeksi diri dan berubah menjadi manusia yang lebih baik, ” ucap Heni.

    Pemberian Remisi Khusus Hari Raya Idul Fitri diharapkan dapat memotivasi Warga Binaan Pemasyarakatan untuk mencapai penyadaran diri yang tercermin dari sikap dan perilaku sehari-hari serta selalu meningkatkan optimisme dalam menjalani pidana hilang kemerdekaan yang sedang dijalani. Harapannya Warga Binaan Pemasyarkatan dengan selesai masa pidana dapat kembali ke masyarakat dan menjadi anggota masyarakat yang baik.

    #KemenkumhamRI

    #KemenkumhamJateng  

    #KumhamSemakinPasti

    #KaranganyarAmpuh

    #Lapsuska

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Petugas Lapsuska Mengucapkan Selamat Hari...

    Artikel Berikutnya

    Masih Dalam Suasana Lebaran, Begini Ucapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN
    35 WBP Nasrani Lapas Permisan Ikuti Giat Pembinaan Kepribadian
    Lapas Karanganyar Ikuti Zoom dalam Rangka Percepatan Perluasan Data Responden Survei Peningkatan Integritas KPK di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah Gelar Pengarahan Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Secara Virtual
    Lapas Pasir Putih dan Upt se Jateng Ikuti Superfisi RDP, Kalender Kerja dan LKJIP
    Senam Pagi Sebagai Gaya Hidup Sehat Lapas Besi
    Perkumpulan Kontraktor Peduli Cilacap Gelar Audensi Bersama Komisi C DPRD Cilacap
    Lapas Karanganyar Ikuti Zoom dalam Rangka Percepatan Perluasan Data Responden Survei Peningkatan Integritas KPK di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Pejabat Struktural Lapas Karanganyar Aktif Ikuti Rapat Dinas Fokus Pencegahan dan Pemberantasan Narkotika di Nusakambangan
    Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah Gelar Pengarahan Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Secara Virtual
    Lapas Pasir Putih Tingkatkan Sinergi dan Koordinasi Bersama POLRI
    Mengukuhkan Ikatan Alumni AKIP-POLTEKIP: Sinergi Menuju Kemajuan Almamater
    Petugas Lapas Pasir Putih, Tingkatkan Kontrol Keamanan Pastikan Aman Jelang Pemilu
    Bersenjatakan Vacum Cleaner, PPNPN Rupbasan Cilacap Bersihkan Ruang Tunggu
    Pemeliharaan dan Perawatan Alat Penunjang Kebersihan di Lapas Karanganyar

    Ikuti Kami